
Wonosobo – Dua rumah warga hangus akibat kebakaran di Desa Reco, Kecamatan Kretek, Wonosobo, Jawa Tengah, pagi tadi. Kebakaran baru berhasil dipadamkan sejam kemudian."Api mulai terlihat jam 09.00 WIB. Ada dua rumah warga yang terbakar. Dua rumah itu dihuni enam jiwa," kata Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Wonosobo Bambang Trie, Kamis (6/1/2022).Warga sekitar langsun [...]